Spesifikasi dan Harga Canon EOS 550D Februari 2016

Spesifikasi danharga Kamera Canon EOS 550D - Seiring pesatnya dunia photografis menjadikan munculnya inovasi terbaru mengenai fungsi dan kelebihan pada tiap kamera DSLR. Untuk itulah, Canon selaku brand favorit banyak orang yang memproduksi kamera DSLR mengeluarkan produk terbarunya yang diberi nama khususnya Kamera Canon 550D.

Canon 550D memiliki resolusi 18 Megapixel sehingga gambar ang dihasilkan sangatlah berkualitas. Selain itu, di dalamnya terdapat Image Processor Canon DIGIC 4 yang memberikan kemudiah pada setiap pengambilan gambar menggunakana kamera ini. Sebenarnya apayang ditawarkan kamera ini juga tidak jauh berbeda dengan kamera Canon lainnya. Namun, bisa dibilang jika Canon 550D lebih unggul dari Canon 500D.

Canon EOS 550D

Namun, Canon 550D merupakan produk kamera DSLR terbaik dan merupakan kamera Canon yang paling laris dijual karena memiliki fitur CMOS Aps-C, selain itu dengan fitur ISO dengan tingkat sensitivitas 100 - 6400 ISO maka anda bisa mengambil gambar dalam keadaan cahaya yang minim. Kamera ini sangat cocok untuk anda yang memiliki banyak aktivitas pengambilan gambar dari pagi hingga malam hari.

Kamera Canon 550D ini juga memiliki fotur Noise Reduction sehingga gambar yang anda ambil menjadi lebih halus dan tajam. Jadi, anda tidak perlu khawatir gambar yang anda ambil menjadi ngeblur ketika kamera anda goyang pada saat memotret. Karena itulah, dengan semua fitur canggih yang ditawarkan oleh kamera ini, wajar saja dibanderol sekitar Rp 4 jutaan.

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Spesifikasi dan Harga Canon EOS 550D Februari 2016